Minggu, 20 Mei 2018

Polsek Sunggal Melaksanakan Pelatihan Simulasi Penyerangan Mako

Giat pelatihan Personil Polsek Sunggal Melaksanakan simulasi   Pengamanan Kantor Polsek sunggal dari Aksi penyerangan Pelaku Teroris.

Waktu /tempat :
Sabtu tanggal 19 Mei 2018 Pukul 09.00 wib, di Kantor Polsek sunggal

Peserta Kegiatan :
1. Kapolsek Sunggal
2. Para PA Polsek Sunggal
3. Anggota Polsek Sunggal tdd Unit Binmas, Lantas, Reskrim, Intel, Sabhara, SPK, dll

Uraian Kegiatan :
1. Pukul 09.30 WIB pelaksanaan arahan Kapolsek sunggal kepada Personil yg melaksanakan simulasi Pam Mako.
Dilanjutkan dengan pembagian tugas.
- 2 orang sebagai pelaku kejahatan /teroris.
- Pembagian Ploting Personil di areal Mako Polsek Sunggal, yaitu :
• Personil Unit Reskrim berada di samping kanan kantor Polsek sunggal
• Personil Unit Intel dan Sabhara berada disisi kiri Kantor Polsek sunggal
• Personil Binmas, jaga tahanan dan staf dari ruang tengah kantor Polsek sunggal.
• Personil Lantas dari depan kantor Polsek sunggal.

Cerita simulasi kegiatan :
2 orang pelaku Teroris datang ke Penjagaan hendak mengurus surat kehilangan, kemudian pelaku A langsung menyerang petugas Jaga dengan sajam, namun berhasil dilumpuhkan dengan cara mengamankan Sajam pelaku, membanting Pelaku dan menguncinya.
Kemudian petugas jaga polsek lainnya membunyikan alarm, dan pelaku B berupaya merekam diri.
Mendengar Alarm, petugas polsek lainnya yg ada di ruangan langsung menuju ke ploting tempat yg sudah ditentukan.
Dan pelaku B berhasil dilumpuhkan dengan Tembakan karena melawan petugas.
Kemudian dilakukan penggeledahan thd para pelaku yg berhasil diamankan sajam dan BB lainnya.

2. Selesai Giat pertama, dilakukan Briefing atau diskusi Utk Analisa dan evaluasi giat yg dilakukan.
Kemudian dilanjutkan Latihan kembali sebanyak 3 kali.

3. Pukul 10.30 WIB kegiatan selesai.

Sambutan Kapolsek sunggal :
1. Kegiatan ini dilakukan menyikapi adanya peristiwa aksi teroris yg terjadi bbrp hari lalu di Mako Brimob, Polrestabes Surabaya , Polda Riau, di Surabaya, dll.
Kesiapan Mako /kantor harus dipersipakan dan kemampuan Personil  harus dilatih. Kami berusaha tidak ada korban lagi dari pihak kepolisian dan Masyarakat apabila ada penyerangan ke kantor Polisi lagi.

2. Kegiatan ini akan terus rutin kita laksanakan, dan rencananya kita akan latihan bersama dengan Koramil bahkan ke Yon Kavleri (masih direncanakan) .

Selama pelaksanaan Giat Berjalan aman dan tertib.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar