Rabu, 27 Desember 2017

Kegiatan Rutin Polsek Sunggal Dalam Rangka Cipta Kondisi

giat rutin malam hari ini dalam rangka Cipta Kondisi yg kondusif di Wilkum Polsek Sunggal Polrestabes Medan sbb :
I. Dasar :
Undang-Undang RI Nomor 02 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara RI.
II. Waktu dan Tempat :
1. Hari/Tgl : Rabu tanggal 27 Desember 2017
2. Pukul : 20.00 Wib s/d Selesai
3. Tempat : Wilayah Hukum Polsek Sunggal Polrestabes Medan.
III. Pelaksana Kegiatan :
1. Pawas Polsek Sunggal
a. Kanit Sabhara Akp Enan Surbakti
b. Panit II Intelkam Aiptu Lamena Sianturi
2. Patroli Beat 1 sunggal
a. Bripka Anthonius Sihombing
b. Bripka Albert Siringo ringo
3. Piket Intelkam
a. Bripka Edi Gurusinga
b. Brigadir Hasuheri
4. Piket Reskrim
a. Aiptu Arislius Sinulinga
b. Bripka Deni Sitepu
c. Brigadir Marwan
5. Piket Tahti
a. Aiptu Setiawan.
IV. Uraian Kegiatan :
1. Pukul 20.00 wib,Serah terima Piket Pungsi yang dipimpin Oleh Pawas.
2. Pukul 20.30 wib melaksanakan cek Tahanan Polsek Sunggal dengan rincian sbb :
a. RTP Polsek : 25 Orang
- Laki2 dewasa : 25Orang
- Perempuan : -
b. RUTAN : 154 Orang
Sampai saat ini sit RTP Polsek Sunggal dalam keadaan aman terkendali.
3. Beat 1 patroli melaksanakan giat Patroli di
a. Jalan Pinang Baris kp Lalang
b. Jalan Gatot Subroto depan Komplek Tomang Elok (patroli Bank/ATM).
c. Jalan Gatot Subroto /SPBU
d. Jalan Gagak Hitam/ Mahattan Plaza
e. Medan-Binjai
4. Pukul 23.50 wib, Pawas Akp Enam Surbakti dan Panit II Intelkam Aiptu Lamena Sianturi bersama dengan Piket Intelkam Menindaklanjuti Laporan di Aplikasi Polisi Kita Perihal adanya Kutipan Parkir liar di Jalan Gatot Subroto Km 6,5 Kelurahan Sei Sekambing Kecamatan Medan Sunggal.
5. Piket Reskrim Mobile dan Melaksanakan Hunting di seputaran Wilayah Hukum Polsek Sunggal untuk Antisipasi begal dan 3c.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar