Senin, 12 Februari 2018

Polsek Sunggal Melaksanakan Pengamanan Pesta Pembangunan Gereja HKBP Zebaoth

Kegiatan Pesta Pembangunan Gereja HKBP ZEBAOTH Resort Immanuel Sei Semayang Ditrik X Medan - Aceh,  dalam giat tersebut dihadiri Jemaat/tamu undangan yg hadir lebih kurang 300 (tiga ratus) orang.

I. Dasar
1. Undang undang Kepolisian No.2 Tahun 2002 Tentang Kepolisian RI.
2. Surat Perintah Kapolsek, No.Sprin/69/II/2018

II.   Waktu dan tempat :
Hari Minggu tanggal 11 Februari 2018 pukul 09.00 wib s/d selesai, dilaksanakan di Jalan Horas Ujung Km 13.1 Desa Medan Krio Kec Sunggal Kab Deli Serdang.

III. Petugas Pam
1. Aiptu Edy Suhanto.
2. Aiptu Nur Hidayat.
3. Brigadir Budi Gea.

Adapun Pesta Pembangunan Gereja HKBP ZEBAOTH Resort Immanuel Sei Semayang dipimpin oleh :
1. Pdt. Sunggul P. Sirait STH.MM.
2. Pdt. H.I Siregar STH.MM.
3. St. L. Panjaitan.
4. St. J. Siahaan.

IV. Rangkaian Kegiatan.

1.  Pukul 09.00 Wib-09.15 Wib, - Prosesi/Peresmian gedung

2. Pukul 09.15 Wi -11.30 WIB,
- Ibadah Minggu.

3.   Pukul 11.30 Wi -13.00 Wib,
- Lelang
- Spontanitas
- Kata Sambutan Kasdim langkat- Binjai/ Mewakili Pdt . Hj. Siregar,STh,MM. Menyampaikan :
1. Ucapan Selamat datang kepada seluruh Jemaat/Tamu undangan yang telah hadir dalam acara Pesta Pembangunan Gereja HKBP ZEBAOTH Resort Immanuel
2. Ucapan terimakasih kepada seluruh Donatur yang telah berpartisipasi dalam Pembangunan Gereja HKBP ZEBOTH.

4. Pukul 13.00 wib s/d 13.30.
- Makan Bersama.

5. Pukul 13.30 wib, Kata sambutan oleh Bpk J. Manurung Selaku Kepala Dinas Pergubungan/ Mewakili Bupati, Menyampaikan :
- Selamat atas peresmian kegiatan Pesta Pembangunan Gereja HKBP ZEBAOTH Resort Immanuel Sei Semayang.
- Kiranya dengan telah dibangunnya Gereja ini, dapat memberikan Pelayanan yg baik bagi setiap Jemaat.
- Nantinya nya saya berharap seluruh jemaat akan terus berupaya untuk menggalang Dana, Untuk melanjutkan Pembangunan Gereja yang saat ini belum selesai secara keseluruhan.

6. Pukul 14.00 wib s/d Selesai.
" Hiburan".
- Tor - tor/Lelang/ Penyematan Ulos
- Tua Ni Gondang
- Tor - Tor Praeses dan Pendeta
- Tor - Tor Parhalado Sa Ressort
- Tor - Tor Tamu Undangan
- Penyematan Ulos Kehormatan.

7. Pukul 16.30 wib , Seluruh rangkaian kegiatan telah usai dan selama giat berlangsung sit dalam keadaan aman dan tertib.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar